Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2016

BERSABAR DIRI dan MEMUDAHKAN

- Bersabar Diri dan MEMUDAHKAN - Sabar adalah kondisi seorang bertahan / menahan diri dengan tetap mempertahankan nilai-nilai positifnya, seperti keyakinan (iman), usaha (amal) dan lainnya. Sabar sering diartikan dengan tabah, daya tahan dan awet. Lawan dari berputus asa, mengeluh, menyerah dan lainnya. Salah satu kata yg digunakan Al-Quran untuk sabar adalah "bersabar diri" ( اصطبر ). Perhatikan 2 ayat di bawah ini: ( رَبُّ السَّمَاوَاتِ وَالْأَرْضِ وَمَا بَيْنَهُمَا فَاعْبُدْهُ وَاصْطَبِرْ لِعِبَادَتِهِ ۚ هَلْ تَعْلَمُ لَهُ سَمِيًّا ) " Tuhan langit dan bumi dan semua yang berada di antara keduanya maka sembahlah Dia dan bersabar dirilah untuk beribadah...." [Surat Maryam 65] ( إِنَّا مُرْسِلُو النَّاقَةِ فِتْنَةً لَهُمْ فَارْتَقِبْهُمْ وَاصْطَبِرْ ) " Sesungguhnya Kami akan mengirim unta betina sebagai fitnah bagi mereka, oleh karena itu (wahai nabi Shalih) awasilah mereka dan bersabar dirilah (dari perlakuan kaum engkau yang kafir)" [Surat

Seperti Apa Ujian dan Cobaan Untuk Orang-orang yang Beriman

Ujian diperlukan untuk mengukur tingkat pencapaian dari objek yg diuji. Ukuran ini diperlukan sebagai basis untuk penentuan level dan pemberian reward . Demikian pula terjadi pada orang-orang yang beriman.  Mereka diuji dengan kesesuaian masing-masing, sesuai dengan tingkatnya di sisi Allah SWT. Mari kita telaah ayat berikut: ( وَلَنَبْلُوَنَّكُمْ بِشَيْءٍ مِنَ الْخَوْفِ وَالْجُوعِ وَنَقْصٍ مِنَ الْأَمْوَالِ وَالْأَنْفُسِ وَالثَّمَرَاتِ ۗ وَبَشِّرِ الصَّابِرِينَ ) " Dan sungguh akan Kami uji mereka dengan sesuatu dari rasa takut, rasa lapar dan berkurangnya harta, jiwa dan buah-buahan dan berilah kabar gembira bagi orang-orang yang sabar." [Surat Al-Baqarah 155] Mukhatab (pihak yang diajak bicara) dalam ayat di atas adalah "kalian" ( كم ), yang dijelaskan pada ayat sebelumnya yaitu "orang-orang yang beriman". Dengan demikian secara ijmali konten ayat tersebut diperuntukkan khusus  berlaku bagi mukhatab tersebut, yaitu : "orang-orang yang be

Follower

Cari Blog Ini